Manfaat daun kelor

Jangan Sepelekan Daun Kecil ini, Manfaat Daun Kelor Sangatlah Banyak Untuk Kesehatan

Manfaat daun kelor tentunya sudah banyak yang mengetahui, selain sebagai obat herbal tapi juga mampu menyembuhkan kanker. Daun kelor memiliki nama latin Moringa oleifera yang tumbuh pada dataran rendah dan dataran tinggi sampai ketinggian 1000 dpl. Mungkin kamu sering melihat pohon kelor sebagai pagar rumah.

Mungkin kamu sering mendengarkan peribahasa “dunia tak selebar daun kelor”. Padahal daun kelor merupakan jenis daun yang termasuk kecil. Daun yang hanya memili lebar sekitar 3 cm dapat dipanen ketika tumbuhan memiliki tinggi sekitar 1,5 sampai 2 meter. Waktu panen yang ideal sekitar 3 bulan.

Jika kamu tidak pernah mengetahui daun kelor seperti apa, kamu bisa searching di google dan melihat daun tersebut. Mungkin kamu sudah pernah menjumpai atau bahkan memakanya, namun tidak tahu bahwa daun tersebut adalah daun kelor. Cara memanennya adalah dengan cara memetik batang sepanjang 20 cm.

Orang Indonesia sering mengkonsumsi daun kelor sebagai sayur yang memilki bau sedikit langu. Namun, mereka tidak menyadari bahwa daun yang mereka masak memiliki banyak sekali manfaatnya. Daun kelor dipercaya dapat menyembuhkan berbagai penyakit seperti diabetes, nyeri sendi, infeksi bakteri, hingga kanker.

Kandungan Daun Kelor Memberikan Manfaat Kepada Tubuh Manusia untuk Kesehatan

Kapsul Daun Kelor
Jual Kapsul Daun Kelor https://shope.ee/8p9QwvZDEo

Manfaat daun kelor untuk Kesehatan tidak perlu dipertanyakan lagi khasiatnya. Kandungan vitamin dan zat yang sangat bermanfaat untuk menjaga ketahanan tubuh kita sangatlah banyak. Kamu mungkin sering merasa sakit jika sedang mengalami pancaroba, karena mungkin daya tahan tubuh kamu tidak lemah dan butuh vitamin.

Memang daya tahan tubuh setiap individu sangatlah beragam. Ada yang sangat tahan dengan hawa yang dingin, ada juga yang tidak mudah beradaptasi dengan cuaca yang panas. Namun, itu bisa diatasi sebenarnya, jika kita menerapkan pola hidup sehat, tidur teratur, olahraga yang cukup dan konsumsi vitamin.

Ada berbagai kandungan nutrisi pada 2 gram daun kelor, memiliki 14 kalori dan berbagai nutrisi antara lain: 2 gram protein, 1,8 – 2 gram karbohidrat, 0,8 miligram zat besi, 8,8 miligram magnesium, lalu ada kalium sebesar 70 miligram, kalsium sebesar 38-40 miligram, 11 miligram untuk vitamin c, 600 IU vitamin A.

Selain nutrisi manfaat daun kelor yang sudah dijelaskan di atas, masih ada beragam lagi kandungan yang bermanfaat bagi tubuh kita. Salah satunya vitamin B, serat, fosfor, selenium, Zinc, tembaga, folat. Selain itu daun kelor juga mengandung banyak sekali antioksidan seperti polifenol untuk memperkuat daya tahan tubuh kamu.

Kesehatan merupakan sebuah hal yang sangat penting bagi kehidupan manusia. Kesehatan sangatlah mahal harganya supaya manusia tetap bisa produktif. Di atas sudah disebutkan bahwa daun kelor merupakan daun herbal yang memiliki banyak sekali nutirisi dan vitamin yang semuanya dibutuhkan oleh tubuh kita untuk tetap sehat.

Berikut Adalah Manfaat Daun Kelor untuk Kesehatan Jika Rutin Mengkonsumsinya

Daun Kelor Kering
Jual Daun Kelor Kering https://shope.ee/7A1CwRxmTY

Manfaat dari daun kelor pertama adalah menurunkan kadar gula darah di tubuh kamu. Apakah kamu pernah menghitung berapa kadar gula yang kamu makan pada setiap harinya? Sedangkan manusia hanya membutuhkan kadar gula tidak terlalu banyak. Itu tergantung aktivitas yang kamu jalani pada setiap harinya.

BACA JUGA:  Tips Obat Batuk untuk Ibu Hamil yang Alami

Jika kamu bekerja banyak menggunakan tenaga fisik kamu, maka biasanya kadar gula yang kamu butuhkan lebih banyak dari orang yang bekerja tidak menggunakan fisik. Maka dari itu kamu perlu mengontrol kadar gula darah kamu. Salah satu cara yang murah gampang yaitu dengan mengkonsumsi daun kelor.

Daun kelor meningkatkan efektivitas kerja hormin insuli pada tubuh kamu. Hal tersebut dapat menekan seseorang untuk terkena diabetes karena terjadinya resistensi insulin. Manfaat selanjutnya adalah mengatasi peradangan. Peradangan sendiri sebagai relflek dari adanya indeksi dan cidera tubuh kamu. Itu bisa ditekan dengan konsumis daun kelor.

Zat yang disebutkan di atas dipercaya dapat menekan terjadinya peredangan. Daun kelor yang sarat akan sebuah daun yang lebar ternyata merupakan daun yang kecil. Daun yang memiliki sejuta manfaat bagi tubuh manusia. Manfaat Daun Kelor sudah tidak perlu diragukan lagi sepak terjangnya untuk mengobati penyakit.